Info

SamSons - Tak Ada tempat Seperti Surga (CD Rip)

|

SamSons - Tak Ada tempat Seperti Surga
New single Agustus 2009

Pada awal terbentuk, band ini bernama The Equal, dengan formasi awal BamS (vokal), irfan (gitar), erik (gitar), adjie (drum), aldri (bass) dan ucil (vokal). Formasi ini tidak bertahan lama karena sang vokalis wanita (ucil) memutuskan untuk mengundurkan diri. Sehingga pada tanggal 14 Juli 2003 The Equal Band memutuskan untuk mengganti nama menjadi The SamSonS, karena terhitung tanggal tersebut seluruh personil band adalah lelaki. Sehingga kami memilih nama The Samsons karena nama tersebut mencerminkan "Kelelakian" dari personil The Samsons.

0 comments:

Post a Comment